Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2015

Ilmu Budaya Dasar dan Keterkaitannya dengan Ilmu Ekonomi

Pengertian Ilmu Budaya Dasar Di zaman yang serba modern ini, pastinya masih saja banyak orang khususnya anak muda atau mahasiswa yang belum mengerti apa itu ilmu budaya dasar dan apa gunanya mempelajari ilmu budaya dasar. untuk itu kita perlu mengetahuin arti dari ilmu budaya dasar. ilmu budaya dasa adalah ilmu yang mempelajari tentang dasar-dasar dari suatu kebudayaan Menurut para ahli 1. Menurut Herskovits, ilmu budaya dasar adalah sebagai sesuatu yang turun temurun dari satu generasi ke generasi yang lain, yang kemudian disebut sebagai superorganic. 2. Menurut Andreas Eppink, ilmu budaya dasar adalah keseluruhan pengertian nilai sosial,norma sosial, ilmu pengetahuan serta keseluruhan struktur-struktur sosial, religius, dan lain-lain, tambahan lagi segala pernyataan intelektual dan artistik yang menjadi ciri khas suatu masyarakat. 3. Menurut Edward Burnett Tylor, ilmu budaya dasar adalah keseluruhan yang kompleks, yang di dalamnya terkandung pengetahuan, kepercay